Detail Cantuman
Text
Cahaya Islam : ilmuwan muslim dunia sejak Ibnu Sina hingga BJ Habibie
Buku ini mengupas kejayaan di bidang ilmu pengetahuan di masa lalu, juga dimaksudkan untuk meluruskan fakta sejarah yang terdistorsi oleh para penulis dan penguasa dunia barat. Kebangkitan islam, khususnya di bidang sains dan ilmu pengetahuan di masa lalu, menunjukkan bukti bahwa islam telah demikian maju di kala itu. Tak jarang, malah ilmuwan Barat yang datang kemudian itu mengklaim satu teori yang sebelumnya telah diketemukan/diciptakan oleh ilmuwan muslim.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | Grafindo Khasanah Ilmu : jakarta., 2006 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
797-3858-00-6
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |