Detail Cantuman
Text
Ilmu Pendidikan Islam
Buku ini selain membahas ilmu pendidikan Islam secara umum berdasarkan kurikulum Fakultas Tarbiyah IAIN Tahun 1998,juga membahas pandangan Islam dan pendidikan Islam terhadap perempuan dalam rangka gendermainstreaming atau pengarusutamaan Jender PUJ,karena pada umumnya masyarakat menganggap bahwa perempuan itu mengalami deskriminasi dalam hal pendidikan diakibatkan oleh pandangan Islam,padahal Islam tidak mendiskriminasi perempuan dalam pendidikan.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | Yayasan Pendidikan Fatiya : ., 2002 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-96796-1-3
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |