Detail Cantuman

Image of Akad dan produk bank syariah

Text

Akad dan produk bank syariah


Bank syariah adalah lembaga keuangan yang berbasis syariah islam. Secara makro bank syariah memposisikan dirinya sebagai pemain aktif dalam mendukung dan memainkan kegiatan investasi di masyarakat sekitarnya. Di satu sisi bank syariah mendorong dan mengajak masyarakat untuk ikut aktif berinvestasi melalui berbagai produknya, sedangkan di sisi lain bank syariah aktif untuk melakukan investasi di masyarakat. Selain itu, secara mikro bank syariah merupakan lembaga keuangan yang menjamin seluruh aktivitas operasinya, termasuk produk dan jasa keuangan yang ditawarkan, telah sesuai dengan prinsip syariah. Tulisan dalam buku ini juga dimaksudkan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat luas yang berminat memahami berbagai hal yang terkait dengan akad dan produk bank syariah dalam bahasa yang diusahakan sedapat mungkin mudah dipahami oleh masyarakat luas.




Ketersediaan

B1610262X4.27 ASC aTersedia


Informasi Detil

Penerbit : jakarta.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-769-159-2
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this