Detail Cantuman
Text
Cermat berbahasa Indonesia: untuk perguruan tinggi
Bahasa Indonesia mempunyai kedudukan yang sangat penting antara lain,bersumber pada ikrar ketiga sumpah pemuda 1928 yang berbunyi Kami putra dan putri indonesia menjunjung bahasa persatuan bahasa indonesia.ini berarti bahwa bahasa Indonesia berkedudukan sebagai bahasa nasional,kedudukanya berada diatas bahasa daerah.selain itu di dalam Undang-Undang Dasar 1945 tercantum pasal khusus yang menyatakan bahwa bahasa negara adalah bahasa Indonesia.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | : ., 1988 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-803-551-8
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |