Detail Cantuman
Text
Teknologi Pendidikan
Perubahan perilaku yang dapat berasal dari terbentuknyab pemahaman,dan pengetahuan yang diwujudkan dalam perilaku nyata secara psikologis maupun sosiologis,dapat terjadi setelah terbentuknya suatu persepsi dari pengalaman yang diterima seseorang.Media pembelajaran dalam bentuk visual dalam bentuk gambar foto,audio dalam bentuk rekaman suara,bunyi-bunyi tertentu,demikian juga dalam bentuk gabungan keduanya seperti rekaman video yang mengandung unsur audio dan telah mengubah paradigma perubahan hasil belajar.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | PT Remaja Rosdakarya : ., 2017 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-979-692-167-6
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |