Detail Cantuman

Image of Membongkar Teori Dekonstruksi Jacques Derrida

Text

Membongkar Teori Dekonstruksi Jacques Derrida


Buku ini membongkar lorong panjang dunia Derrida,dan terutama teori dekonstruksinya,paling tidak dalam buku ini anda akan menemukan banyak hal tentang apa itu dekonstruksi.Menurut penulis dekonstruksi adalah ampas yang selalu ada antara kritis dan kritik sastra.Bukan cuma itu,penulis menjelaskan bahwa dekonstruksi adalah aktivitas pikiran yang tidak hanya konsisten dalam aksinya,dan disinilah letak dimensi kegilaan Derrida namun pada saat yang sama juga memiliki kepastian yang tidak bisa dibantah dalam dirinya.




Ketersediaan

Tidak ada salinan data



Informasi Detil

Penerbit Ar-Ruzz Media : .,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
979-25-4390-2
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this