Detail Cantuman

Image of Ramadhan bersama al-Qur'an Menata Diri Menuju yang Mahasuci

Text

Ramadhan bersama al-Qur'an Menata Diri Menuju yang Mahasuci


Ramadhan adalah bulanya bacaan al-Qur'an,bulanya shalat-shalat sunnah,bulanya amal-amal kebaikan,bulanya peningkatan ibadah.Tiga puluh pelajaran yang ada dalam tulisan ini merupakan susunan dari kalimat-kalimat al-Qur'an,tafsir dan poin-poin hadis yang disusun untuk 30 hari bulan Ramadhan.Pembaca akan diajak untuk menyelami hakikat bulan Ramadhan sebagai bulan jamuan Allah Swt,esensi puasa,keutamaan al-Qur'an,doa dan shalat,amar makruf dan nahi mungkar,surah alfatihah,shalat malam,kebaktian pada ibu bapak,surah al-Qadr,ketetapan Allah,syafaat,dosa,tobat,hari kiamat(ma'ad) hingga masalah pengertian hari raya idul fitri.




Ketersediaan

Tidak ada salinan data



Informasi Detil

Penerbit Citra Media : jakarta.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-26-0737-6
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this