Detail Cantuman

Image of Sistem Penemuan Hukum dalam Masyarakat Prismatik

Text

Sistem Penemuan Hukum dalam Masyarakat Prismatik


Peraturan perundang-undangan tidak mungkin dapat mencakup segala segi kehidupan masyarakat dengan lengkap dan jelas karena begitu luas dan banyaknya serta senantiasa berubah.Untuk mengubah atau mengganti peraturan tentu bukan pekerjaan yang mudah dan membutuhkan waktu yang tidak sebentar.sementara itu masyarakat bersifat dinamis ,selalu berkembang dengan cepat apalagi pada era globalisasi seperti saat ini.Terlebih pada masyarakat prismatik seperti Indonesia dengan beraneka ragam budaya dan nilai-nilai yang berkembang di dalamnya serta adanya globalisasi yang mengakibatkan berbagai pengaruh sistem hukum lain.




Ketersediaan

B171471341.1 SIT s (300)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing


Informasi Detil

Penerbit Sinar Grafika : jakarta.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-007-658-7
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this