Detail Cantuman

Image of Teori dan soal-soal rangkaian listrik

Text

Teori dan soal-soal rangkaian listrik


Sistem satuan Internasional digunakan dalam seluruh buku ini.Sistem ini didasarkan pada sembilan satuan dasar yang didaftar pada tabel 1-1 darimana semua satuan diturunkan.Pokok pembicaraan yang tercakup meliputi respon rangkaian dasar,respon rangkaian seri dan paralel,daya dan peningkatan faktor daya dan gejala resonansi.Metode tegangan simpul dan arus mata jala mula-mula dikembangkan dalam arus searah dan selanjutnya dalam analisis fasor arus bolak-balik.




Ketersediaan

Tidak ada salinan data



Informasi Detil

Penerbit : jakarta.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
35-01-010-7
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this