Detail Cantuman

Image of Akulah debu :Jalan al-Musthofa  jejak-jejak awliya Allah

Text

Akulah debu :Jalan al-Musthofa jejak-jejak awliya Allah


Tasawuf dengan segala kontroversinya adalah bagian dari ajaran Islam yang berurusan dengan akhlak. sebagian sufi menyebut bahwa tasawuf adalah akhlak al karimah.Tasawuf dalam salah satu pengertian adalah bagaimana berakhlak kepada Allah,rasul sesama manusia,alam,dan kepada diri sendiri.Meski tasawuf tak luput dari kritik dan disalahpahami,namun sebagian besar ulama mengatakan tasawuf sesungguhnya adalah secara sah bersumber dari ajaran yang dibawa oleh Nabi Muhammad Saw.Buku ini adalah salah satu ihtiar menjelaskan sebagian dari gagasan dan tokoh-tokoh ulama sufi yang turut memberi warna yang indah pada ajaran Islam.




Ketersediaan

B1704992X5.3 TRI a (2X5)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing


Informasi Detil

Penerbit : .,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-979-3464-98-5
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this