Detail Cantuman
Text
Beberapa aspek pengembangan sumber belajar
Uraian dalam buku ini banyak didasarkan pada teori teknologi instruksional dan teori umum pengembangan media instruksional. Begitu juga gradasi dan cakupan masing-masing bab juga tidak sama.Tujuan lain diterbitkanya buku ini adalah ingin menyajikan sekelumit bahan yang dapat digunakan sebagai pertimbangan dalam mendisain,memilih,membuat dan menguasai sumber belajar.
Ketersediaan
B60324600 | 370.1 SOE b | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - Missing |
Informasi Detil
Penerbit | Mediyatama Sarana : ., 1988 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
979-455-039-6
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |