Detail Cantuman
Text
Manajemen perpustakaan sekolah berbasis komputer (step by step membuat aplikasi perpustakaan sekolah dengan Ms.Excel)
Aplikasi perpustakaan berbasis Ms.Excel ini kelebihan yang kami tawarkan adalah selain murah meriah juga sangat mudah dimodifikasi karena pada umumnya kita familiar dengan menu-menu Ms.Excel. Dengan aplikasi ini kita dapat mencatat data pengunjung, melakukan transaksi peminjaman dan pengembalian, serta meringkas transaksi dalam bentuk pivot table, selain itu kita juga dapat mencetak laporan peminjaman dan laporan posisi buku. Kelebihan lainnya adalah kita dapat mencetak laporan peminjaman dan laporan posisi buku. Kelebihan lainnya adalah kita dapat mencetak bukti peminjaman, sehingga kartu buku yang biasanya diselipkan di kantong di bagian belakang buku sudah tidak diperlukan lagi.
Ketersediaan
B162624 | 027.8 RIY m | (000) | Tersedia |
Informasi Detil
Penerbit | Fokusmedia : ., 2012 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-7842-01-4
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |