Detail Cantuman
Text
Perbandingan Persepsi Akuntan Pendidik dan Mahasiswa Akuntansi Terhadap Kode Etik Ikatan Akuntan Indonesia (Studi Empiris di wilayah Makassar)
Hasil penelitian dan pembahasan menunjukkan bahwa secara keseluruhan persepsi akuntan pendidik dan mahasiswa akuntansi memiliki perbedaan yang signifikan terhadap kode etik IAI. Perbedaan persepsi tersebut dapat dilihat dari hasil uji statistik deskriptif variabel penelitian, dimana nilai rata-rata jawaban responden untuk akuntan pendidik yang tertinggi terletak pada variabel tanggung jawab profesi sedangkan nilai terendah ada pada variabel standar teknis. Kemudian untuk responden mahasiswa akuntansi nilai rata-rata jawaban tertinggi terletak pada variabel kepentingan publik sedangkan nilai rata-rata terendah jawaban responden ada pada variabel objektivitas. Jadi dapat disimpulkan bahwa akuntan pendidik memiliki persepsi yang lebih baik daripada mahasiswa akuntansi terhadap kode etik IAI.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | : jakarta., 2015 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |