Detail Cantuman

Image of Pengaruh modal kerja terhadap [ profitabilitas pada perusahaan manufaktuar yang terdaftar dibursa efek indonesia

Text

Pengaruh modal kerja terhadap [ profitabilitas pada perusahaan manufaktuar yang terdaftar dibursa efek indonesia


Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara persial ( T) perputaran modal kerja (WCT) dan perputaran kas (CT) tidak berpengaruh terhadap ROI. Sedangkan perputaran persediaan (IT) berpengaruh positif dan signifikan terhadap ROI. Hasil uji simultan (F) perputaran modal kerja (WCT) dan perputaran kas (CT) serta perputaran persediaan (IT) berpengaruh singnifikan secara bersama-sama tehadap ROI. Nilai Koefisien Determinasi (R2) menunjukkan bahwa pengaruh variabel independen terhadap variabel dependen yang diperoleh sebesar 0.465 atau 46.5 %. Sedangkan sisanya sebesar 53.5 % dijelaskan oleh variabel-variabel lain diluar vaiabel penelitian yang tidak termasuk dalam model regresi.




Ketersediaan

Tidak ada salinan data



Informasi Detil

Penerbit : jakarta.,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this