Detail Cantuman
Text
Peran pustakawan dalam meningkatkan pemanfaatan Elims dalam layanan sirkulasi pada Perpustakaan UIN Alauddin Makassar
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam peningkatan pemanfaatan ELIMS dalam layanan sirkulasi, pustakawan melakukan sosialisasi dan pendidikan pemustaka kepada pemustaka untuk layanan mandiri. Pustakawan juga telah melakukan pelayanan prima dengan memberikan arahan kepada pemustaka untuk menggunakan ELIMS (Electronik Library Manajemen System) selanjutnya kendala yang dihadapi masih perlu ditingkatkan lagi sosialisasi karena masih banyak pemustaka yang belum tahu menggunakan ELIMS. Dan kendala yang lain sering terjadi gangguan eror pada jaringan internet sehingga pelayanan jadi terhenti.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | : jakarta., 2015 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |