Detail Cantuman
Text
Pengaruh kinerja supervisor dan profesionalisme guru Bahasa Arab terhadap prestasi belajar peserta didik Madrasah Aliyah di Sulawesi Tenggara
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa secara deskriptif, realitas kerja supervisor di madrasah aliyah provinsi sulawesi tenggara berdasarkan tanggapan responden pada umumnya memiliki kategori yang tinggi. kemudian realitas profesionalisme guru bahasa arab berdasarkan tanggapan responden pada umumnya juga memiliki kategori yang sangat tinggi. lalu realitas prestasi belajar bahasa arab peserta didik berdasarkan studi dokumentasi pada buku rapor peserta didik menunjukkan bahwa rata-rata prestasi kelas pada pelajaran bahasa arab di madrasah aliyah pada umumnya termasuk prestasi belajar yang berkategori sedang.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | : jakarta., 2014 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |