Detail Cantuman
Text
Action research : teori model dan aplikasi
Kajian ini merupakan eligibilitas suatu penelitian tindakan untuk digunakan dalam pendidikan,mencakup puluhan model penelitian tindakan yang kemudian dikaji dan ditelaan lebih mendalam yang pada akhirnya tersusun dalam suatu pokok pembahasan action research atau model penelitian tindakan.Cakupan isi buku dalam delapan bab ini membahas berbagai topik penting model action research,memahami penelitian tindakan,jenis penelitian tindakan,model-model pelaksanaan penelitian tindakan,identifikasi fokus penelitian dan pencarian informasi awal,perencanaan penelitian,tekhnik pengumpulan data,menganalisis data dan menulis penelitian tindakan.
Ketersediaan
B170242 | 001.42 MUH a | Tersedia | |
B170243 | 001.42 MUH a | (300) | Tersedia |
Informasi Detil
Penerbit | : jakarta., 2013 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-602-237-759-7
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |