Detail Cantuman
Text
Musa Shadr : Jejak pemikiran dan perjuangan iman yang hilang
Buku yang disusun dalam tujuh bab ini berupaya menampilkan profil sang Iman yang hilang.Jejak pemikiran dan perjuangan beliau patut diteladani oleh muslim manapun,khususnya oleh kawasan yang dihuni oleh masyarakat majemuk seperti Indonesia ini.Kemunculan Musa Shadr di tengah-tengah masyarakat Lebanon yang majemuk,menjadi oase sendiri ,karena visi beliau yang teguh pada persatuan,toleransi dan nasionaisme yang logis,masyarakat Lebanon mampu menerima beliau tampa memerhatikan atribu mazhabnya sebagai ulama Syi'ah.
Ketersediaan
Tidak ada salinan data
Informasi Detil
Penerbit | Citra Media : jakarta., 2007 |
---|---|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
978-9792307-25-2
|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek |