Detail Cantuman

Image of Teknik Penyusunan instrumen tes dan nontes

Text

Teknik Penyusunan instrumen tes dan nontes


Buku ini membahas bentuk-bentuk tes secara terperinci dari bentuk pilihan ganda,tes lisan,menjodohkan,benar salah,bentuk uraian dan portofolio yang disertai acuan penilaianya.Penyususnan buku ini juga dilengkapi dengan beberapa contoh pembuatan instrumen seperti minat,sikap,konsep diri dan nilai.Selain itu disajikan pula cara mensekor sebuah tes atau instrumen.Buku ini juga dilampiri kisi-kisi penilaian,telaah butir tes pilihan ganda,rangkuman hasil analisis butir tes,bentuk soal dan contoh laporan hasil belajar peserta didik.Semoga buku ini bermanfaat.




Ketersediaan

0140015371.27 DJE tTersedia
0140115371.27 DJE tTersedia
0140215371.27 DJE tTersedia


Informasi Detil

Penerbit Mitra Cendekia Press : .,
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-15565-4-5
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek


Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this